Visi dan Misi

VISI Mempersiapkan sisa yang mandiri,Cerdas,Terampil,Disiplin,dan Berbudi Pekerti.

MISI

- Menanamkan Tingkah Laku yang baik berbudi luhur dan berakhlak mulia

- Meningkatkan minat baca,menulis dan berhitung cepat

- Mengarahkan dasar dalam memecahkan masalah serta kemampuan berikir secara logis dan kreatif

- Menumbuhkan rasa tanggungjawab,toleransi,kemandirian dan kecakapan emosional

- Memberikan dasar tata cara kehidupan kewirausahaan dan bekerja keras

- Menanamkan rasa cinta kepada bangsa,agama,orang tua dan tanah air